Jauhi pacaran, kejar
impian!
Kali ini saya akan membahas haramnya laki laki dan perempuan
berpacaran , saya akan membahasnya semoga bisa menjadi renungan buat semua anak
muda yang masih bersekolah agar memikirkan masa depannya dan menjauhi yang
namnnnya berpacaran.
Pacaran di jaman searang bukan hal yang biasa lagi ,semua anak
remaja jaman sekarang melakukannya padahal banyak sekali dampak negatif dari
permasalahan ini bahkan diharamkan oleh agama tapi masih saja banyak yang
melanggar .
Dampak negatif dari berpacaran :
1.
Sekolah menjadi prioritas yang kedua
2.
Berpacaran hal yg diharamkan agama dan termasuk
perbuatan zina yang dienci allah SWT
3.
Menjurus kearah yang tidak baik
Dari pada kita melakukan sesuatu yang dibenci
Allah , lebih baik kita berpikir mulai sekarang , cinta memang semua orang
ingin merasakannya tapi semua pasti ada waktunnya jika seorang pelajar
berpacaran itu memang bukan hal yang benar karna memang belum waktunnya , lebih
baik kita memantaskan diri untuk dicintai dengan mengubah atau memperbaiki diri
menjadi yang sebaik baiknya yang harus
kita pikirkan adalah masa depan
Seperti kata kata motivasi dari Mario teguh
seperti ini :
Anak muda yang
mengejar cinta studi dan karirnya hancur.anak muda yang mengejar ilmu dan
keahlian profesi cintannya berkelas itu!
Dari kata kata motivasi di atas dapat
disimpulkan bahwa orang yang mengejar ilmu suatu saat akan memang beruntung
disbanding anak muda yang hanya memikirkan cinta , yang belum tentu adalah
jodohnya ,lebih baik jadi anak muda yang jomblo tapi happy married dimasa
dewasa
Suksesku yang mengundah cinta yang lebih berkelas.
Hanya itu yang bisa saya tulis semoga
tulisaan yang saya buat bermanfaat dan menjadi tolak ukur sudah sampai sejauh
mana kita melangkah dalam hidup, tidak ada kata terlambat kejarlah impian kita!
Jauhi hal hal yang tidak penting yang menggangu masa depan
0 comments:
Post a Comment